Bertolak belakang dengan electric grinder, mesin giling kopi ini dikenal dengan manual grinder. Sama seperti namanya, cara kerja mesin ini dilakukan secara manual. Salah satu kelebihan mesin ini yaitu bisa hemat listrik, jadi sangat cocok untuk coffee shop skala kecil. Namun kelemahannya, Anda harus mengeluarkan tenaga ekstra untuk memutar tuas penggiling. Semakin banyak kopi yang dituang ...